Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label usia senar gitar

Berapa Usia Senar Gitar Jika Dipakai Tiap Hari?

Ganti senar gitar ketika senar gitar putus itu sudah pasti, namun ganti senar gitar sebenarnya tidak selalu pada saat senar gitar itu putus. Jadi kira-kira berapa lama sih usia senar gitar jika kita menggunakannya tiap hari? Tiap senar memiliki panjang usia yang berbeda-beda. Maksud dari panjang usianya adalah mengarah pada usia pada tone . Apa itu tone pada senar? Tone senar adalah bagaimana senar menghasilkan suara yang seharusnya terdesain ketika masih baru. Sederhananya kita anggap tiap senar memiliki standar equalizer , dimana ada karakater suara high/treble, middle, dan low/bass. Bisa kita lihat dari 6 senar gitar, dimana senar 1 dan 2 kita anggap sebagai treble, senar 3 dan 4 sebagai middle dan senar 5 dan 6 sebagai bass. Tips mudah adalah ketika senar baru terpasang pada gitar, kamu bisa langsung merekamnya. Cukup direkam dengan handphone. Dari sini setidaknya kita masih bisa mendengarkan senar tersebut dikemudian hari sebagai perbandingan. Setelahnya kamu bisa pakai harian s...